Wuling Confero Terendah, Banyak Bedanya Dibanding Confero S

wuling terendah

Bro n Sist,
Saya pernah membahas Wuling Confero S 1.5C di blog kesayangan ini (klik disini…). Kali ini saya akan mengulas Wuling Confero 1.5 (tanpa huruf S) yaitu Wuling Confero tipe paling rendah dengan harga 128.8 juta OTR Jakarta.

Dengan harga yang lebih murah dibandingkan dengan Wuling Confero S, tentunya ada beberapa perbedaan spesifikasi dan fitur. Berikut ini saya rangkum perbedaan Wuling terendah ini dibandingkan dengan tipe diatasnya. Silahkan disimak…

Continue reading

Review & Test Drive Mistsubishi Xpander

 

mitsubishi xpanderMitsubishi Xpander memang sangat fenomenal. Setidaknya untuk saat ini. Saking fenomenalnya, untuk mendapatkan mobil ini konon calon konsumen yang sudah memesan harus menunggu 4 bulan sampai produk pesanannya dikirim. Luar biasa..

Nah, di tulisan kali ini saya akan mengulas tentang review dan test drive Mitsubishi Xpander yang saya lakukan beberapa waktu yang lalu. Dibawah ini saya akan mengulas impresi mengemudi Mitsubishi xpander secara lengkap. Mulai dari driving position, visibilitas, kesenyapan ruang kabin, roda kemudi, suspensi, handling, performa, radius putar, hingga pengereman.

Silahkan disimak. Continue reading

Melibas Tanjakan dengan Datsun Go

datsun_go_Tanjakan

Setelah melakukan review melibas tanjakan dengan menggunakan Grand livina matic, sekarang giliran saya melakukukan review yang sama, yaitu melibas tanjakan dengan menggunakan Datsun GO 2015. Jalur yang dilalui adalah jalur yang sama dengan review beberapa waktu yang lalu yaitu Jalur dari Imogiri menuju Gunung Kidul melalui Panggang – D.I. Yogyakarta.

Datsun Go 2015 yang saya gunakan adalah milik om Adi dari KDGI Yogyakarta. Datsun ini sudah mengalami modifikasi di sektor gas buang yaitu menghilangkan resonator paling paling belakang, serta mengganti end muffler dengan buatan after market. Modifikasi sektor gas buang tersebut tentunya mempengaruhi sektor performa. Bgaimana impresi melibas tanjakan dengan menggunakan Datsun Go 2015? silahkan disimak…

Continue reading

Melibas Tanjakan dengan Grand Livina Matic

image

“Grand livina matic tanjakan” banyak menjadi perbincangan orang-orang. Konon Grand Livina Matic gak kuat nanjak. Ada juga yang bilang, mobil ini lemah di tanjakan. Macam-macam opini orang tentang Grand Livina matic di tanjakan. Baik cerita oleh pemilik langsung, maupun gosip-gosip yang menyebar dari mulut ke mulut mengenai salah satu kelemahan mobil yang terkenal paling nyaman di kelasnya ini.

Daripada percaya gosip, sebagai mantan pemilik grand livina manual yang tidak pernah punya masalah dengan tanjakan, saya tertantang untuk menjajal langsung Grand Livina matic untuk melibas tanjakan Panggang yaitu dari Imogiri menuju pantai Baron Gunung Kidul Yogyakarta.

Video:

Continue reading

Astra Motor Yogyakarta Gelar Honda Sport Motoshow

image

Sleman – Astra Motor Yogyakarta hadirkan jajaran motor sport Honda untuk tampil lebih dekat dengan masyarakat melalui kegiatan Honda Sport Motoshow yang digelar di Hartono Mall Yogyakarta (26-27/8). Dalam roadshow yang digelar selama dua hari berturut-turut ini Astra Motor Yogyakarta menghadirkan lini produk Honda dengan konsep “Total Control” yaitu All New Honda CBR250RR, New Honda CBR150R, dan New Honda CB150R Streetfire.

Continue reading

Modifikasi Spoiler Datsun Go Model JT Wing

image

Bro n Sist, Exterior Datsun Go memang tampak istimewa. Setidaknya bagi saya. Hehehe… Bagaimana tidak, tampang Datsun Go ini selain paling modern diantara LCGC lainnya (menurut saya), ternyata juga sangat mudah untuk dimodifikikasi. Bahasa sederhananya “diapain aja pantes”.

Saya sudah pernah membahas modifikasi Datsun Go secara keselurahan (klik disini). Baru-baru ini saya juga sempat mengulas modifikasi gril depan Datsun Go model sarang tawon, (Klik disini). Kali ini saya ingin membahas modifikasi Spoiler Datsun Go menggunakan model JT Wing dengan bahan dasar logam alias plat baja, atau bahasa umumnya plat besi (padahal, besi (iron) susah dibentuk jadi plat karena kadar carbon yang sangat tinggi).

Lanjut… Continue reading

Motor Suzuki Penuhi Gaya hidup Konsumen di GIIAS 2017

image

Bro n Sist, Suzuki roda dua akan turut meramaikan event akbar GIIAS 2017 di ICE BSD. Suzuki sepertinya sedang mengerahkan segala upaya untuk membangkitkan kembali kejayaan roda dua mereka.

Berikut ini Press Release dari PT. SIS 2 Wheel. Silahkan disimak.

TANGERANG SELATAN, 7 Agustus 2017 – PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) 2 Wheels akan turut mengikuti gelaran akbar tahunan GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017, yang digelar selama sebelas hari mulai dari tanggal 10 hingga 20 Agustus di ICE BSD, Tangerang Selatan. Sebanyak sebelas  unit motor yang akan dipamerkan akan menempati area seluas 64 meter persegi dengan tema industrial, sehingga konsumen bisa lebih nyaman menikmati dan mencari informasi tentang produk-produk motor Suzuki.

Continue reading

Bajaj dan Triumph Mengumumkan Kerjasama Global

image

Bro n Sist, saya kutip dati fan page Power Drift, Bajaj Auto Limited mengumumkan kerjasama global dengan Triumph Motorcycles. Hal ini menjadikan Bajaj sebagai perusahaan manufaktur roda dua yang paling gemar kerjasama. Mulai dari kerjasama dengan Kawasaki di India, Filipina dan belakangan di Indonesia juga (gagal). Berikutnya Bajaj membeli saham KTM, yang otomatis juga bekerjasama memproduksi KTM cc kecil serta memproduksi Bajaj performa tinggi. Continue reading

Komunitas Prides Online Akan Menggelar Jamnas 9 di Semarang

image

Bro n Sist, PRIDES adalah salah satu komunitas penggemar roda dua yang berdiri sejak 9 tahun yang lalu. Berawal dari sekumpulan penunggang Bajaj Pulsar yang membuat forum komunikasi online dengan wadah prides-online.com, komunitas ini ternyata mampu bertahan hingga saat ini walaupun keberadaan Bajaj Pulsar mulai lenyap. Continue reading