5 Fitur Aneh Wuling Confero S

Fitur wuling

Wuling Confero S memiliki beberapa fitur Aneh. Perlu dipahami, arti kata “Aneh” menurut kamus besar bahasa Indonesia adalah hal yang tidak biasa, atau bisa juga disebut tidak lazim.

Beberapa fitur Wuling Confero S memang tidak biasanya tersemat di mobil sekelasnya (Low MPV). Fitur-fitur aneh Wuling Confero S tersebut bisa jadi adalah hal yang biasa pada mobil mewah, namun scoop yang saya bahas disini adalah Fitur yang tidak biasa ada di Low MPV. Catat…!

Dari beberapa fitur tersebut, sebagian diantaranya penting (menurut saya) dan sebagian lagi tidak terlalu penting. Continue reading

Test Drive & Review Wuling Confero S

image

Wuling confero S saat ini tengah naik daun. Meskipun secara penjualan belum mampu mengalahkan MPV merek Jepang, setidaknya Wuling Confero mampu menempati urutan teratas di mesin pencari google dan youtube. Bahkan mampu mengalahkan Mitsubishi Xpander.

Kepopuleran Wuling Confero tentu saja berkat pricing strategy dari Wuling yang begitu berani membanderol harga mobil ini dengan harga murah, sedangkan spesifikasi dan fitur yang ditawarkan setara atau bahkan lebih baik dibanding low MPV lokal saat ini.

Untuk membuktikan seberapa menarik Wuling Confero S ini, saya secara langsung melakukan test drive mobil ini di seputaran Jogja hingga test tanjakan menuju lokasi Tebing Breksi. Continue reading

Wuling Confero Terendah, Banyak Bedanya Dibanding Confero S

wuling terendah

Bro n Sist,
Saya pernah membahas Wuling Confero S 1.5C di blog kesayangan ini (klik disini…). Kali ini saya akan mengulas Wuling Confero 1.5 (tanpa huruf S) yaitu Wuling Confero tipe paling rendah dengan harga 128.8 juta OTR Jakarta.

Dengan harga yang lebih murah dibandingkan dengan Wuling Confero S, tentunya ada beberapa perbedaan spesifikasi dan fitur. Berikut ini saya rangkum perbedaan Wuling terendah ini dibandingkan dengan tipe diatasnya. Silahkan disimak…

Continue reading